Rabu, Mei 26, 2010

AGEA Marketiva Indonesia Belajar Valas MODAL DENGKUL

Belajar Valas Marketiva AGEA Tanpa Modal, Belajar Forex Free Modal $5Selamat pagi netter, apa kabar usaha mencari uang anda hari ini? Sudah kenalkah anda dengan bisnis jual beli valas? Bisnis forex Marketiva telah menjadi primadona dalam lima tahun terakhir ini, apakah anda sudah mencicipinya? Bagi anda yang belum mengenal apa itu Marketiva, saya persilakan untuk terus membaca artikel ini untuk mengetahui lebih jauh informasi mengenai bisnis forex di broker valas idaman sepanjang masa yaitu Marketiva AGEA.

Di dunia bisnis kita mengenal istilah wall street dan main street. Wall street adalah bisnis yang berkaitan dengan pasar modal, berhubungan langsung dengan uang seperti bisnis trading valas atau forex trading, jual beli saham, deposito, dan semua bisnis lain yang tidak terkait langsung dengan sektor riil. Sedangkan main street mengacu kepada bisnis yang berhubungan langsung dengan bisnis sektor riil seperti pembangunan jalan, pertanian, perdagangan barang fisik, dll.

Manakah yang lebih baik antara wall street dengan main street ini? Keduanya sama-sama diperlukan, terutama bisnis di sektor riil karena bisnis inilah yang sebenarnya menggerakkan perekonomian secara nyata. Namun kendalanya bagi para pelaku bisnis di sektor riil, karena semua perhitungan adalah dalam uang maka secara langsung akan terpengaruh oleh bisnis di pasar modal, yang paling umum adalah inflasi. Pada sektor riil, umumnya untuk menghasilkan profit 100% dari modal, maka pebisnis perlu melakukan putaran perdagangan berkali-kali tergantung dari persentase keuntungan yang diambil dari setiap putaran perdagangan.

Ambil contoh kita menghasilkan profit atau keuntungan sebesar 10% dari setiap putaran modal, maka untuk menghasilkan keuntungan sebesar 100% dari modal yang kita keluarkan kita perlu memutar modal sebanyak 10 kali, ini belum memperhitungkan gaji karyawan, overhead, dan biaya-biaya lain yang bisa timbul dari perdagangan kita. Apakah ada bedanya dengan bisnis forex di Marketiva? Silakan membaca terus artikel ini.

Berbeda dengan bisnis di pasar modal, untuk menghasilkan profit 100% bisa dilakukan dalam sekali putaran perdagangan. Kita ambil contoh transaksi forex di Marketiva dengan leverage 1:100, untuk menghasilkan keuntungan sebesar $1000 dari modal $1000 yang kita perdagangkan (keuntungan 100% dari modal), maka kita cukup mengumpulkan poin sebanyak 100 poin, karena per poin di sini akan menghasilkan keuntungan senilai $10. Luar biasanya keuntungan ini bisa dihasilkan hanya dari satu kali putaran transaksi yang pada saat-saat tertentu bisa dihasilkan kurang dari satu jam, jadi potensinya memang sangat luar biasa. Kunci dari berlipatnya keuntungan yang bisa kita hasilkan adalah leveraging, inilah kekuatan pasar forex.

Dengan potensi keuntungan yang berlipat ini apakah kemudian kita tidak memerlukan lagi bisnis di sektor riil? Tentu saja sektor riil tetap diperlukan, bahkan harus diutamakan karena inilah sektor yang menggerakkan ekonomi secara langsung, dan menyediakan lapangan pekerjaan yang lebih banyak. Namun karena potensi keuntungannya yang tidak sebesar sektor pasar modal, maka para pebisnis sektor riil perlu melengkapi usahanya dengan transaksi di pasar modal untuk melipatgandakan modalnya dengan waktu yang cukup singkat serta usaha yang tidak seberat bisnis real. Tapi tidak bisa juga semua orang berbondong-bondong hanya melakukan bisnis di sektor wall street, karena kalau ini terjadi maka ekonomi riil akan macet dan pengangguran semakin banyak. Jadi silakan disinergikan saja.

Pada kesempatan ini kita akan membahas transaksi wall street khususnya pada perdagangan mata uang atau yang umum dikenal dengan jual beli valuta asing, atau forex trading, dan kita mengkhususkan pada satu broker andalan kita yaitu Marketiva AGEA.

Marketiva AGEA Selayang Pandang
Belajar Forex Trading TANPA MODAL di Marketiva.com. Belajar Valas AGEA.COM Indonesia Dapat Modal Gratis $5 Tanpa Perlu Deposit, Legal, No Komisi, No Swap.

Marketiva adalah perusahaan broker trading yang tidak memerlukan modal untuk memulai perdagangan di perusahaan ini. Marketiva didirikan tahun 2005 oleh sebuah group para ahli finansial yang sudah lama berkecimpung di dunia pasar modal. Pada tahun 2012 Marketiva berganti nama menjadi AGEA, websitenya yang dulu beralamat di marketiva.com sekarang berubah menjadi agea.com.

Perubahan nama sekaligus membawa Marketiva AGEA ke ranah perforexan yang lebih tinggi dimana marketiva agea sekarang hadir dengan layanan yang lebih spektakuler diantaranya: AGEA menyediakan layanan transaksi pada Forex, Funds, Indeks dan kontrak Komoditi, dan instrument keuangan lainnya melalui beberapa jenis aplikasi yaitu AGEA Streamster, AGEA MetaTrader 4 atau AGEA MT4, serta agea MT4 Mobile yang kompatible dengan windows phone, iPhone, iPad, dan Android; hadiah tunai $5, sehingga anda bisa segera memulai trading tanpa mendepositkan uang milik anda; variabel spread yang kompetitif pada berbagai aplikasi; berita-berita terbaru, alert pada peristiwa-peristiwa di pasar, saluran chating, support 24-jam, serta pengalaman trading online terbaik.

Rumor Marketiva Penipu atau Marketiva Scam
Sejak pertama berdiri tahun 2005, marketiva bagi-bagi modal gratis sebesar $5. Pada zaman itu untuk memulakan bisnis forex, khususnya di tanah air minimal diperlukan modal sebesar $6000 atau sekitar Rp 60juta. Bandingkan dengan marketiva yang bahkan untuk memulainya kita tidak memerlukan modal sama sekali, bahkan dimodali $5…! Tentu saja tidak banyak orang yang percaya dan mengganggap marketiva penipu, namun marketiva dengan pasti tetap melangkah sehingga saat ini telah menjadi broker paling disegani di seluruh dunia dan menjadi idola pada trader pemula yang ingin melakukan transaksi forex tanpa modal.

Saat ini marketiva sudah berganti nama menjadi AGEA dan telah menjadi broker forex dengan regulasi penuh di negara Montenegro, sebuah negara di daratan Eropa. Jadi sekarang semua trader bisa lega, kita tidak perlu cemas lagi dengan rumor yang beredar mengenai marketiva penipu atau marketiva scam.

Marketiva Forex Trading Multiplatform
Tepat setelah mengganti nama menjadi AGEA, marketiva menghadirkan beberapa platform atau software trading bagi para pelanggan untuk melakukan transaksi keuangan sehari-hari. Saat ini telah tersedia platform AGEA Streamster, AGEA Meta Trader 4 atau MT4, dan AGEA MT4 for mobile.

Platform streamster dikhususkan bagi para pemula, tampilannya  sangat mudah difahami bahkan oleh orang yang belum pernah berurusan dengan dunia valas sebelumnya. Di platform inilah modal gratisan dari marketiva diberikan yaitu sebesar $5. Dengan modal free ini anda bisa melakukan transaksi pada forex dengan nilai terkecil yaitu 1 kuantity yang akan menggunakan modal sebesar 1 cent dollar. Streamster memiliki ciri unik yang tidak dimiliki platform lain, yaitu tersedianya channel chatting untuk berkonsultasi langsung dengan petugas marketiva, atau untuk sekedar bercengkerama dengan para trader dari seluruh dunia.

Platform MetaTrader 4 disediakan bagi para trader professional, disini tidak ada lagi ruang chatting. Platform ini dimaksudkan untuk melakukan transaksi secara lebih canggih yang mana kita bisa memprogram mt4 sesuai keinginan kita. Kita dapat membuat indikator sendiri disini, memprogram ulang, dan bisa memasukkan robot forex untuk melakukan transaksi otomatis. Di MT4 juga tersedia fasilitas trailing stop loss yang mana tidak tersedia pada platform Streamster. Saat ini AGEA Marketiva baru menyediakan platform Meta Trader versi 4, untuk MT5 masih dalam tahap perencanaan.

Tutorial Marketiva Bahasa Indonesia
Kemajuan layanan sangat dirasakan sejak broker marketiva ganti nama menjadi AGEA, sekarang tutorial marketiva berbahasa Indonesia bisa didapatkan tidak hanya melalui tanya jawab langsung dengan petugas support marketiva, sekarang tutorial marketiva bahasa Indonesia sudah tersedia di website AGEA. Saat ini sumber daya website agea telah diterjemahkan ke dalam beberapa bahasa diantaranya bahasa Indonesia. Bagi anda yang kurang suka tanya jawab di room support, maka anda bisa memanfaatkan tutorial marketiva versi Indonesia ini untuk belajar.

Belajar Marketiva Kepada Tim Support
Apabila ada informasi di website marketiva yang kurang anda fahami, maka anda bisa melakukan tanya jawab langsung dengan petugas support marketiva, caranya dengan melakukan chatting baik melalui live support yang ada di website, atau dengan cara yang lebih baik yaitu chatting langsung di program streamster. Silakan login streamster dan klik tab discussion, anda bisa menemukan beberapa channel chatting diantaranya room Support, Internatioal Support, dan Advanced Support, di tiga channel inilah anda bisa berkomunikasi dengan tim support Marketiva. Untuk berdiskusi dengan trader lain, silakan gunakan channel selain support, untuk orang indonesia silakan gabung di channel indonesia, kalau belum muncul channel indonesia, silakan klik tombol groups, lalu ceklist indonesia, setelah itu channel indonesia akan ditampilkan dan anda siap berdiskusi disini.

Untuk belajar analisa teknikal forex, anda bisa mendapatkan di wikipedia: http://id.wikipedia.org/wiki/Analisis_teknis.

Liberty Reserve Sebagai Sarana Pendanaan
Untuk urusan deposit dan withdrawal dana Marketiva AGEA, para trader Indonesia sebagian besar mempercayakan pada LibertyReserve. Transaksi menggunakan Liberty Reserve atau LR sangat mudah, cepat, dan biayanya murah sehingga menjadi pilihan banyak orang. Anda bisa mendapatkan saldo LR dengan cara membelinya di exchanger seperti tukarduid, medangold, juraganegold dan lainnya. Untuk menukarkan saldo LR anda menjadi rupiah, maka anda bisa menjualnya ke exchanger seperti disebutkan sebelumnya.

Cara Daftar Marketiva
Marketiva AGEA Forex Trading Valas Online Tanpa Modal Sepeserpun! Langsung Dapat Modal Gratis $5 Saat Registrasi, Legal, Bebas Komisi, Bebas Biaya Inap / Overnight / Bunga, Spread Mulai dari 2 Pip. Ayo cobain, Gratis loh:
Marketiva Mobile
Perdagangan Mobile memungkinkan Anda untuk mengelola akun Anda dari perangkat portable seperti smartphone, pocket PC dan tablet PC. Di MetaTrader 4, perdagangan mobile menawarkan berbagai macam pilihan analisis dan tampilan grafis harga ditambah pula manajemen akun trading yang lengkap.

Menggunakan terminal mobile dalam kegiatan sehari-hari menawarkan cara yang nyaman untuk mengontrol akun Anda ketika Anda tidak memiliki akses ke komputer desktop. Dalam situasi ini platform mobile benar-benar sangat diperlukan, karena platform trading MetaTrader 4 mobile tidak jauh berbeda dengan versi desktop MetaTrader 4. Dimanapun Anda berada, Anda dapat mengikuti perkembangan pasar terbaru, menganalisanya dan melakukan aktivitas trading setiap saat.

Platform mobile MetaTrader 4 adalah asisten harian Anda dan alat kerja yang tak tergantikan. Tetap mobile, trading di pasar keuangan, mendapatkan informasi trading dan menganalisanya 24 jam sehari dengan MetaTrader 4.

Marketiva Mobile tersedia untuk smartphone Windows Phone, Android phone dan tablet, iPhone serta iPad.
Demikian ulasan singkat mengenai Marketiva AGEA, semoga anda mendapatkan pencerahan.

...
Dua cara menghasilkan uang gratis dari internet bersama AGEA Marketiva:
  1. Buka account, maka anda mendapatkan uang tunai $5, tradingkan sampai untung, maka keuntungan bisa anda tarik.
  2. Buka account, trading di desk virtual (uang mainan), apabila anda menjadi juara bulanan atau Master of The Month maka anda akan mendapat hadiah uang betulan sebesar $100.
Anda tidak perlu memilih, kedua cara diatas bisa anda jalankan bersamaan untuk menghasilkan uang dari internet. Silakan buka account DiSiNi, dan lengkapi identifikasi dengan cara upload Dokumen Pengesahan anda agar nanti hadiahnya bisa anda tarik ke rekening bank atau ecurrency milik anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar